Harga besi hollow dari berbagai jenis mengalami perubahan seiring dengan fluktuasi pasar dan perkembangan industri konstruksi Indonesia. Besi hollow, dikenal dengan kekuatan dan penggunaannya yang serbaguna dalam berbagai proyek, menjadi pilihan utama dalam dunia konstruksi.
Pada 2024 berbagai jenis besi hollow ditawarkan dengan harga bervariasi, yang dipengaruhi oleh faktor-faktor seperti bahan baku, ketebalan, dan ukuran. Untuk itulah Sentral Besi pada artikel ini akan memberikan gambaran harga besi hollow terbaru dari berbagai jenis. Silakan simak sampai habis untuk informasi lengkapnya!
Mengenal Besi Hollow
Besi hollow merupakan material bangunan berbentuk pipa kotak atau persegi panjang yang terbuat dari baja berkualitas tinggi. Material ini terkenal karena kekuatannya yang mumpuni dan tahan lama, sehingga menjadikannya pilihan utama dalam berbagai aplikasi konstruksi. Besi hollow memiliki dinding yang cukup tebal dan permukaan halus, yang membuatnya cocok digunakan dalam pembuatan rangka atap, kanopi, pagar, hingga struktur bangunan lainnya.
Keunggulan besi hollow lainnya terletak pada kombinasi kekuatan struktural dan ringan, sehingga memudahkan proses instalasi dan konstruksi. Selain itu, besi hollow hadir dalam berbagai ukuran dan ketebalan, memungkinkan fleksibilitas dalam penggunaannya sesuai dengan kebutuhan spesifik proyek. Material ini juga dikenal lantaran sifat anti-karatnya, terutama jika dilapisi dengan bahan pelindung seperti galvanis, sehingga mampu bertahan dalam kondisi cuaca yang ekstrem. Oleh karena karakteristiknya yang multifungsi dan tahan lama, besi hollow sering menjadi pilihan utama bagi para arsitek dan kontraktor dalam membangun struktur yang kokoh dan estetis.
Jenis-Jenis Besi Hollow
Besi hollow hadir dalam berbagai jenis yang masing-masing memiliki karakteristik serta kegunaan spesifik. Berikut adalah beberapa jenis besi hollow yang umum digunakan dalam industri konstruksi:
-
Besi Hollow Galvanis
Besi hollow galvanis adalah besi hollow yang telah melalui proses galvanisasi, yaitu pelapisan dengan seng untuk mencegah korosi dan karat. Proses ini membuat besi hollow galvanis sangat cocok untuk penggunaan di luar ruangan atau di lingkungan yang rentan terhadap kelembaban tinggi. Selain itu, lapisan seng juga meningkatkan daya tahan besi hollow terhadap cuaca ekstrem, sehingga sering digunakan untuk struktur luar seperti pagar, kanopi, dan rangka atap.
-
Besi Hollow Hitam
Besi hollow hitam, yang juga dikenal sebagai besi hollow baja karbon, adalah jenis besi hollow tanpa pelapisan galvanis. Besi ini biasanya memiliki warna hitam alami dari proses produksi. Meskipun kurang tahan terhadap korosi dibandingkan besi hollow galvanis, besi hollow hitam sering digunakan dalam proyek-proyek indoor atau di area yang tidak terlalu terpapar elemen luar. Penggunaan utamanya meliputi rangka pintu, jendela, dan elemen dekoratif interior.
-
Besi Hollow Stainless Steel
Besi hollow stainless steel terbuat dari baja tahan karat yang memiliki kandungan kromium tinggi, yang memberikan ketahanan luar biasa terhadap korosi dan noda. Besi hollow jenis ini dikenal karena estetika yang elegan dan permukaan yang mengkilap, sehingga sering digunakan dalam aplikasi yang membutuhkan penampilan yang bersih dan modern. Kegunaannya meliputi railing tangga, pagar dekoratif, dan elemen arsitektur di bangunan komersial dan residensial.
-
Besi Hollow Aluminium
Besi hollow aluminium adalah pilihan yang ringan namun kuat, terbuat dari paduan aluminium. Jenis besi hollow ini sangat tahan terhadap korosi alami tanpa memerlukan pelapisan tambahan, menjadikannya ideal untuk konstruksi di dekat laut atau lingkungan dengan kadar garam tinggi. Selain itu, aluminium lebih mudah dibentuk dan dipasang, sehingga banyak digunakan dalam proyek yang membutuhkan desain khusus seperti fasad bangunan, jendela, dan partisi ringan.
Harga Besi Hollow Terbaru dari Berbagai Jenis
Besi hollow dikenal karena kekuatan dan fleksibilitas penggunaannya yang tinggi dari setiap jenisnya. Berkat keandalannya tersebut harga besi hollow fluktuatif. Nah, jika Anda sedang mencari range harga besi harga besi hollow terbaru dari berbagai jenis, berikut adalah daftar lengkapnya:
1. Harga Besi Hollow dari Berbagai Jenis via Online
- Besi Hollow Hitam ukuran 2x4 dan 4x4: Rp75.000
- Besi Hollow 2x4 cm dengan toleransi ketebalan 1.1 mm: Rp86.000
- Besi Hollow Galvanis dengan ketebalan 1 mm (ukuran 20x20, 30x30, 20x40, 40x40, 30x60, 40x60) dan panjang 6 meter: Rp108.000
- Besi Hollow 3x3 SNI 2 mm untuk pagar besi ukuran 30x30: Rp120.000
- Besi Hollow ukuran 100x100: Rp 559.075
- Besi Stall Hollow Galvanis ukuran 40x40 Rp130.000
- Besi Hollow ukuran 20x20 dengan ketebalan 1.2 mm: Rp85.000
2. Harga Besi Hollow Hitam Tipe STD per Batang
- Ukuran 15 mm x 30 mm x 6 m:
- Tebal 0,9 mm: Rp59.000
- Tebal 1,0 mm: Rp65.000
- Tebal 1,2 mm: Rp78.000
- Tebal 1,4 mm: Rp88.000
- Tebal 1,6 mm: Rp97.000
- Tebal 1,8 mm: Rp109.000
- Tebal 2,0 mm: Rp118.000
- Tebal 2,3 mm: Rp130.000
- Ukuran 15 mm x 35 mm x 6 m:
- Tebal 0,9 mm: Rp65.500
- Tebal 1,0 mm: Rp73.100
- Tebal 1,2 mm: Rp87.500
- Tebal 1,4 mm: Rp99.000
- Tebal 1,6 mm: Rp108.500
- Tebal 1,8 mm: Rp122.500
- Tebal 2,0 mm: Rp132.500
- Tebal 2,3 mm: Rp146.000
- Ukuran 20 mm x 20 mm x 6 m:
- Tebal 0,9 mm: Rp51.000
- Tebal 1,0 mm: Rp56.500
- Tebal 1,2 mm: Rp68.000
- Tebal 1,4 mm: Rp76.500
- Tebal 1,6 mm: Rp83.500
- Tebal 1,8 mm: Rp94.000
- Tebal 2,0 mm: Rp101.000
- Tebal 2,3 mm: Rp111.000
- Ukuran 20 mm x 40 mm x 6 m:
- Tebal 0,9 mm: Rp80.000
- Tebal 1,0 mm: Rp89.000
- Tebal 1,2 mm: Rp107.500
- Tebal 1,4 mm: Rp121.500
- Tebal 1,6 mm: Rp133.500
- Tebal 1,8 mm: Rp150.500
- Tebal 2,0 mm: Rp164.000
- Tebal 2,3 mm: Rp180.500
- Tebal 2,8 mm: Rp219.500
- Tebal 3,0 mm: Rp238.000
- Tebal 3,2 mm: Rp253.000
- Ukuran 25 mm x 25 mm x 6 m:
- Tebal 0,9 mm: Rp65.400
- Tebal 1,0 mm: Rp73.100
- Tebal 1,2 mm: Rp87.500
- Tebal 1,4 mm: Rp98.900
- Tebal 1,6 mm: Rp108.600
- Tebal 1,8 mm: Rp122.300
- Tebal 2,0 mm: Rp132.400
- Tebal 2,3 mm: Rp146.100
- Ukuran 25 mm x 50 mm x 6 m:
- Tebal 0,9 mm: Rp101.500
- Tebal 1,0 mm: Rp113.100
- Tebal 1,2 mm: Rp136.400
- Tebal 1,4 mm: Rp154.500
- Tebal 1,6 mm: Rp170.100
- Tebal 1,8 mm: Rp192.100
- Tebal 2,0 mm: Rp207.500
- Tebal 2,3 mm: Rp231.000
- Ukuran 30 mm x 30 mm x 6 m: Rp80.100 – Rp253.100
- Ukuran 30 mm x 60 mm x 6 m: Rp122.800 – Rp397.000
- Ukuran 35 mm x 35 mm x 6 m: Rp91.900 – Rp302.600
- Ukuran 40 mm x 40 mm x 6 m: Rp108.400 – Rp348.600
- Ukuran 40 mm x 60 mm x 6 m: Rp137.900 – Rp446.600
- Ukuran 40 mm x 80 mm x 6 m: Rp224.600 (tebal 1,2 mm) – Rp545.900 (tebal 3,2 mm)
- Ukuran 50 mm x 50 mm x 6 m: Rp153.700 (tebal 1 mm) – Rp446.600 (tebal 3,2 mm)
- Ukuran 50 mm x 100 mm x 6 m: Rp284.300 (tebal 1,2 mm) – Rp694.700 (tebal 3,2 mm)
- Ukuran 60 mm x 60 mm x 6 m: Rp224.600 (tebal 1,2 mm) – Rp545.900 (tebal 3,2 mm)
- Ukuran 75 mm x 75 mm x 6 m: Rp284.300 (tebal 1,2 mm) – Rp694.700 (tebal 3,2 mm)
- Ukuran 100 mm x 100 mm x 2,8 mm x 6 m: Rp950.000
- Ukuran 100 mm x 100 mm x 4,5 mm x 6 m: Rp1.527.000 (Tipe S)
- Ukuran 100 mm x 150 mm x 4,5 mm x 6 m: Rp4.558.000 (Tipe S)
- Ukuran 100 mm x 150 mm x 5,8 mm x 6 m: Rp5.874.000
- Ukuran 100 mm x 175 mm x 4,5 mm x 6 m: Rp5.013.000 (Tipe S)
- Ukuran 100 mm x 200 mm x 3 mm x 6 m: Rp3.646.000 (Tipe S)
- Ukuran 100 mm x 250 mm x 6 mm x 6 m: Rp8.507.000 (Tipe S)
- Ukuran 125 mm x 125 mm x 3 mm x 6 m: Rp3.038.000 (Tipe S)
- Ukuran 125 mm x 125 mm x 4,5 mm x 6 m: Rp4.558.000 (Tipe S)
- Ukuran 125 mm x 175 mm x 3 mm x 6 m: Rp3.646.000 (Tipe S)
- Ukuran 150 mm x 150 mm x 3 mm x 6 m: Rp3.646.000 (Tipe S)
- Ukuran 150 mm x 250 mm x 8 mm x 6 m: Rp12.962.000 (Tipe S)
- Ukuran 200 mm x 200 mm x 4,5 mm x 6 m: Rp7.292.000 (Tipe S)
- Ukuran 200 mm x 300 mm x 5,8 mm x 6 m: Rp12.294.000
- Ukuran 300 mm x 300 mm x 5,8 mm x 6 m: Rp14.752.000
3. Harga Besi Hollow Galvanis per Batang
- Ukuran 3 x 3 mm dengan panjang 6 m: Rp110.000
- Ukuran 2 x 4 mm dengan panjang 6 m: Rp110.000
- Ukuran 3 x 6 mm dengan panjang 6 m: Rp170.000
- Ukuran 4 x 4 mm dengan panjang 6 m: Rp150.000
- Ukuran 5 x 5 mm dengan panjang 6 m: Rp180.000
4. Harga Besi Hollow Gypsum per Batang
- Ukuran 2 x 4 x 0.30 cm x 4 m: Rp 13.000
- Ukuran 2 x 4 x 0.30 cm x 4 m: Rp 17.000
- Ukuran 2 x 4 x 0.35 cm x 4 m: Rp 19.000
- Ukuran 2 x 4 x 0.35 cm x 4 m: Rp 24.000
Nah, itulah informasi harga besi hollow terbaru dari berbagai jenisnya. Ulasan di atas dapat menjadi acuan bagi Anda saat mencari range harga besi hollow. Untuk pemesanan sendiri Anda bisa menghubungi Sentral Besi, baik dalam pemesanan besi maupun besar dengan harga terbaik!